Cara Membuat ShortKey atau MultiKey dengan Empat Tombol Keyboard di VB6

Pada artikel yang lalu Saya sudah menulis tentang cara membuat Shortkey atau MultiKey. Namun pada artikel yang lalu saya hanya menggunakan 2 tombol keyboard saja yaitu dengan kombinasi masing-masing CTRL+A, ALT+Z dan SHIFT+C.

Namun pada pertemuan kali ini saya akan membagikan trik bagaimana cara membuat Shotcut MultiKey dengan 4 tombol Keyboard sekaligus seperti CTRL+ALT+SHIFT+Z yang ditekan secara bersamaan.

Bagi Anda yang penasaran bagaimana cara memuatnya yuk..ikuti langkah berikut dibawah ini agar Anda tidk tersesat : 

1. Buka Form baru VB6 Anda dengan standar EXE

2. Pada Form1 ketiklah kode dibawah ini :


Dim Ctrl As Boolean

Dim Alt As Boolean

Dim Shift As Boolean

Dim Z As Boolean


Private Const VbKeyZ = 90 '90 kode Ascii Z

Private Const VbKeyAlt = 17 '17 kode Ascii ALT

Private Const VbKeyControl = 18 'kode Ascii Control

Private Const VbKeyShift = 16 'kode Ascii Shift


Private Sub Form_KeyDown(KeyCode As Integer, Shift As Integer)

If KeyCode = VbKeyControl Then Ctrl = True

If KeyCode = VbKeyAlt Then Alt = True

If KeyCode = VbKeyZ Then Z = True

If KeyCode = VbKeyShift Then Shift = True


If Ctrl And Alt And Shift And Z Then

MsgBox "Anda telah menekan Tombol Keyboard CTRL+ALT+Shift+Z", vbOKOnly, "CTRL+ALT+Shift+Z"

Form_KeyUp 0, 0

End If

End Sub


Private Sub Form_KeyUp(KeyCode As Integer, Shift As Integer)

Ctrl = False

Alt = False

Shift = False

Z = False

End Sub


Private Sub Form_Load()

KeyPreview = True

End Sub

Setelah mengetikan kode diatas, jalankan Project Anda lalu tekan tombol kombinasi CTRL+ALT+SHIFT+Z secara bersamaan dan apa yang akan terjadi??

Bagaiaman cukup mudah bukan?,
Saya kira ini saja artikel yang saya bagikan pada hari ini semoga bermanfaat buat kita semua,Amin.
Selamat mencoba semoga sukses

No comments: